Tutorial Database

Konsep Dasar Akses ke Database MySQL Setiap aplikasi database membutuhkan perangkat lunak Database Management System (DBMS). DBMS Desktop: bersifat local, diakses 1 komputer, record terbatas. DMBS Server: Bersifat Client-Server, Multi user Aplikasi databaseyang akan digunakan adalah MySQL. 1. Open Source 2. Sederhana ( Memiliki banyak pengguna) Tahapan pengaksesan ke data base adalah sebagai berikut: 1. Pengesetan Driver Perintah set Driver MySQL : 2. Buat Connection 3. Buat Statement Statement inilah yang nantinya akan mengeksekusi perintah query (CRUD) 4. Buat ResultSet ResultSet adalah semacam tabel virtual yang menampung data dalam bentuk kolom dan baris. ResultSet biasanya digunakan untuk mengambil data perantara dari database, bukan query yang bersifat mengubah isi dalam database. Pembuatan Database dan Struktur Tabel 1. Install Software...